Bupati Merangin, H Al Haris, Senin (18/3/2019) menyerahkan sebanyak 16 unit seperda motor, untuk operasional jajaran Kodim 0420/Sarko. Sepeda motor jenis trail itu, diserahkan bupati pada acara yang berlangsung di halaman depan Makodim Sarko.
Bupati Merangin Serahkan 16 Motor untuk Kodim Sarko
Kategori: Society
Tags: merangin